Kurikulum Bintara
- Details
- Category: Tentang Bintara
- Published on 19 December 2012
Sebagai salah satu Sekolah Standar Nasional (SSN) SMA dan SMP Bintara menggunakan Kurikulum Nasional sebagai Acuan Utama yang diimplementasikan dalam Kurikulum khas SMP dan SMA Bintara (KTSP), dengan mengedepankan disiplin sebagai kultur sekolah serta pengembangan bakat dan minat siswa sebagai sarana pengembangan diri dalam pencapaian prestasi siswa.